Redaksi

Redaksi

Napoli amankan kemenangan meyakinkan atas Lecce 4-0

Majalah Pos – Napoli mengamankan kemenangan meyakinkan atas Lecce dengan skor 4-0 pada pekan ketujuh Liga Italia di Stadion Via del Mare, Lecce, Sabtu waktu setempat.Pada pertandingan ini kemenangan Napoli hadir berkat gol yang dicetak oleh Leo Ostigard, Victor Osimhen,…

Persik makin percaya diri pascatumbangkan Bhayangkara FC

Majalah Pos – Tim Persik Kediri semakin percaya diri setelah menumbangkan tim tamu, Bhayangkara Presisi Indonesia dengan gol 2-0 dalam lanjutan laga di kompetisi Liga 1 2023/2024 di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur. “Saya sangat bahagia dengan hasil yang…

Presiden pimpin Upacara Kesaktian Pancasila di Lubang Buaya

Majalah Pos – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memimpin upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila 2023 di Monumen Pancasila Sakti, Lubang Buaya, Jakarta Timur pada Minggu pagi. “Untuk mengenang jasa para pahlawan dan para pejuang bangsa, utamanya Pahlawan Revolusi, mengheningkan cipta…

Sumbar menggapai mimpi jadi pusat industri halal nasional

Majalah Pos – Sebagai provinsi yang 98 persen masyarakatnya muslimdan falsafah hidup masyarakatnya Adat Basandi Syarak, Syarak Basandi Kitabullah (Adat bersendi agama,agama bersendi Alqur’an), pencitraan akan produk (branding) halal sesungguhnya sudah melekat pada produk yang dihasilkan masyarakat Sumatera Barat. Rumah…

Apple identifikasi penyebab iPhone 15 panas berlebihan

Majalah Pos – Apple mengumumkan telah mengidentifikasi beberapa masalah yang dapat membuat iPhone 15 berjalan lebih hangat dari yang diharapkan, termasuk bug dalam perangkat lunak iOS 17 yang akan diperbaiki dalam pembaruan mendatang. Setelah adanya keluhan bahwa iPhone baru terasa…

error: Content is protected !!